Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI BOGOR
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
178/Pdt.P/2024/PN Bgr UMI SURYANI SINAGA Minutasi
Tanggal Pendaftaran Selasa, 20 Agu. 2024
Klasifikasi Perkara Wali Dan Ijin Jual
Nomor Perkara 178/Pdt.P/2024/PN Bgr
Tanggal Surat Senin, 19 Agu. 2024
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1UMI SURYANI SINAGA
Kuasa Hukum Pemohon
NoNamaNama Pihak
1Fadhil Nugraha Sofyan, S.H.UMI SURYANI SINAGA
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan Permohonan PEMOHON dengan seluruhnya;
  2. Menetapkan sah secara hukum PEMOHON adalah orang tua kandung yang menjalankan kekuasaan orang tua sekaligus Wali dari Anak Kandung PEMOHON dengan Suami PEMOHON (MARJAN PAKPAHAN) yang belum dikategorikan sebagai orang dewasa masing-masing bernama yakni,
  • INDRI ILOESTIFAH, umur 20 tahun, Agama Kristen, Warga Negara Indonesia, Pelajar, Lahir di Bogor tanggal 29 Januari 2004, bertempat tinggal di Jl. PGRI 2, RT/RW 002/012, Kelurahan Kedung Halang, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, sebagaimana Nomor Induk Kependudukan : 3271056901040006;
  • TESSALONIKA PAKPAHAN, umur 17 tahun, Agama Kristen, Warga Negara Indonesia, Pelajar, Lahir di Bogor tanggal 12 Juni 2007, bertempat tinggal di Jl. PGRI 2, RT/RW 002/012, Kelurahan Kedung Halang, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, sebagaimana Nomor Induk Kependudukan : 3271055206070003;
  • MIKA REGINA PAKPAHAN, umur 12 tahun, Agama Kristen, Warga Negara Indonesia, Pelajar, Lahir di Bogor tanggal 28 Mei 2012, bertempat tinggal di Jl. PGRI 2, RT/RW 002/012, Kelurahan Kedung Halang, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, sebagaimana Nomor Induk Kependudukan : 3271056805120001;
  1. Memberikan Izin kepada PEMOHON selaku Wali/Kuasa yang sah untuk melakukan perbuatan/tindakan hukum sebagai orang tua kandung yang menjalankan kekuasaan orangtua sekaligus wali untuk mewakili kepentingan anak kandungnya yang belum dewasa masing-masing bernama yakni:
  • INDRI ILOESTIFAH, umur 20 tahun;
  • TESSALONIKA PAKPAHAN, umur 17 tahun;
  • MIKA REGINA PAKPAHAN, umur 12 tahun;

Untuk Menjaminkan harta yang ditinggalkan oleh Suami PEMOHON yang bernama MARJAN PAKPAHAN yang juga telah menjadi hak dan bagian dari Ketiga Anaknya yang belum dewasa selaku Ahli Waris sah dari MARJAN PAKPAHAN, yakni sebagai berikut:

  • Sebidang Tanah dan Bangunan sebagaimana Sertifikat Hak Milik (SHM) no 1239/Kedung Halang, yang terletak di Kelurahan Kedung Halang, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat, dengan Luas tanah 122 m2 (seratus dua puluh dua meter persegi), atas nama UMI SURYANI SINAGA (PEMOHON);
  1. Menetapkan biaya perkara kepada PEMOHON sesuai dengan ketentuan yang berlaku;

Apabila Pengadilan Negeri Bogor berpendapat lain, mohon Putusan yang seadil-adilnya (Ex Aequo et Bono).

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak